Selasa, 01 Juli 2008

DAUN SALAM UNTUK OBAT HIPERTENSI


Daun salam, selain berguna untuk bumbu dapur, biasanya juga dimanfaatkan untuk obat hipetensi / darah tinggi. Caranya ambillah 7 lembar daun salam yang masih hijau segar, cuci bersih dan rebus dengan 3 gelas air hingga air tinggal 1 gelas. Akan anda peroleh cairan seperti seduhan air teh. Minumlah seduhan ini setiap hari.

1 komentar:

Hari Budiman mengatakan...

Postingan yang sangat menarik, semoga bermanfaat untuk yang sedang menderita hipertensi. Di blog OBAT TRADISIONALtersedia juga kapsul herbal daun salam. Terimakasih.